Senin, 05 November 2012

Mengoprasikan Sistem Sensor Dan Transduser


Sensor dan Transduser

SENSOR
Yaitu peralatan yang mendeteksi suatu besaran.Variabel keluaran dari sensor yang diubah menjadi besaran listrik disebut Transduser.

TRANSDUSER
Adalah alat yang dapat mengubah energi dari satu bentuk ke bentuk lainya,contohnya mikrophone ,dapat merubah suara menjadi energi listrik.Transduser terbagi menjadi 2 yaitu :

  1. Input Transduser.Elektrik input transduser mengubah energi non listrik seperti cahaya,suara ,menjadi energi listrik.
  2. Output Transduser.Elektrik output adalah kebalikan dari elektrik input,yaitu merubah energi lisrik menjadi suara,cahaya,gerak DLL.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar